UMKM Perlu Kuasai Teknologi di Tengah Pandemi Corona
Sabtu, 16 Mei 2020 – 21:41 WIB
Dalam situasi ini, semua orang dituntut untuk menguasai teknologi informasi di tengah kondisi yang mengharuskan kita untuk work from home (WFH).
Menurut Budi, keterampilan adalah sebuah potensi yang harus dikembangkan, bahkan situasi saat ini bisa menjadi kesempatan.
“Di masa pandemi, pemanfaatan teknologi informasi menjadi penting. Ini merupakan cara baru, dalam hal ini pemerintah juga berniat melatih banyak orang, termasuk kelompok UMKM untuk bisa mengusai teknologi informasi,” kata Budi. (jos/jpnn)
Wakil Ketua Umum Pengurus Pusat Kagama Budi Karya Sumadi mengatakan, bisnis merupakan bagian dari kehidupan manusia yang harus diperhatikan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Perluas Akses Pembiayaan UMKM, BNI Gandeng Batumbu
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan