UMKM Sahabat SandiUno Beri Akses Pasar Lewat AllFood International Expo
Selasa, 21 Maret 2023 – 12:15 WIB

UMKM binaan Sahabat SandiUno. Foto dok Sahabat Sandi
"Saya sangat berterima kasih kepada Bapak Sandi yang selalu men-support dan membuat saya semangat bawa UMKM. Sama Pak Richard juga yang sudah memfasilitasi kita Pak, Alhamdulillah. Perhari kita omzet naik nih Pak di sini," ucap Dewi.
Ke depannya, PT Indorich berencana menggelar pameran AllFood Indonesia di beberapa kota lainnya. Di antaranya seperti Bali, Yogyakarta, Bogor, hingga Makassar.(chi/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Sandiaga menyampaikan, UMKM yang bakal naik kelas merupakan yang memberikan upaya totalitas. UMKM tersebut juga konsisten menjaga kualitasnya.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- PNM Buka Peluang Pasar Baru bagi Nasabah Mekaar Lewat Program Cici Rosa Ramadan
- Praktis dan Efisien, ComBo Siap Bantu Bisnis UMKM
- Gerai ZIfthar Ramadan, Wadah UMKM Mustahik Tingkatkan Pendapatan
- Feby Deru Resmi Buka Kriya Sriwijaya Ramadan Sale dan Operasi Pasar, Simak Pesannya
- Paper.id Percepat Transformasi Bisnis UMKM dengan Solusi Terpadu