Umuh: Kuncinya Komitmen
Sabtu, 14 Juli 2012 – 08:48 WIB

Umuh: Kuncinya Komitmen
Dari situlah, kerjasama dan kekompakan tim tampaknya mulai terbentuk dari pertandingan ke pertandingan, meski akhirnya tim harus puas bertengger di posisi tengah klasemen akhir.
Baca Juga:
Beberapa kalangan berpendapat Persib Bandung tidak perlu terlalu banyak membongkar komposisi pemain untuk menghadapi musim depan. Karena dinilai tim sudah terbentuk dengan baik saat ini, dan tim hanya perlu pemain yang benar-benar dibutuhkan. Bukan semata untuk dipajang dibangku cadangan saja.
Diketahui, nasib para pemain muda yang menghuni Persib Bandung, seperti Anggi Indra Permana, Aldi Rinaldi, Dudi Sunardi, dan Rizky Bagja tidak pernah merasakan pertandingan resminya pada musim ini.
Padahal boleh jadi jika mereka dimainkan akan sedikit mengubah permainan Persib Bandung. Sebagai perbandingannya, lihat saja pemain muda lainnya seperti Jajang Sukmara, Budiawan, M Agung Pribadi, mereka selalu tampil baik meski jam terbangnya belum tinggi.
BANDUNG- Persib Bandung telah menyelesaikan seluruh pertandingan kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2011-2012, begituhalnya tim lainnya.
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat