PDIP Umumkan Jagonya untuk 75 Pilkada, Ini Daftar Namanya

PDIP Umumkan Jagonya untuk 75 Pilkada, Ini Daftar Namanya
Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengumumkan calon kepala daerah dan wakil kepala yang didukung di Pilkada Serentak 2020. Foto dok DPP PDIP

35. Kota Tangerang Selatan: Drs. H. Muhamad, M.Si. dan Rahayu Saraswati Djojohadikusumo

Jawa Barat

36. Bandung: Hj. Yena Rohaniah Skandar dan Atep

Jawa Timur

37. Tuban: Setiajit, SH, MM dan Dr. RM. Armaya Mangkunegara, S.H.

38. Gresik: H. Fandi Achmad Yani, S.E dan DRA. Hj. Aminatun Habibah, M.Pd

39. Banyuwangi: Ipuk Fiestiandani, S.Pd. dan H. Sugirah, S.Pd., M.Si.

40. Ponorogo: H. Sugiri Sancoko, S.E., M.M. dan Lisdyarita, S.H.

PDIP mengumumkan 75 pasangan calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang diusung partai berlambang banteng itu di Pilkada Serentak 2020. Ada Bobby Nasution, menantu Presiden Joko Widodo.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News