Umumkan Harta di KPK, Foke Datang Paling Akhir
Kamis, 14 Juni 2012 – 15:01 WIB
Selanjutnya diikuti oleh pasangan calon dari PKS, Hidayat Nur Wahid dan Didik Rachbini yang datang bareng memakai mobil Toyota Innova. Cagub Hendardji Soepandji yang tiba di gedung KPK sekitar pukul 14.00 WIB datang diantar mobil Toyota Innova hitam.
Baca Juga:
Cawagub Nono Sampono datang memakai Land Cruiser Cygnus. Diikuti dengan cagub Joko Widodo atau Jokowi yang berjalan kaki dari mobilnya yang berhenti di samping gedung KPK.
Hingga acara dimulai sekitar pukul 14.15 WIB, cagub incumbent Fauzi Bowo belum juga tiba di gedung KPK. Gubenur DKI Jakarta yang kerap disapa Foke itu baru datang sekitar pukul 14.40 WIB. Ia datang memakai mobil Land Cruiser warna hitam dikawal dengan mobil ajudannya.(dil/jpnn)
JAKARTA - Enam pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta mendatangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (14/6). Kehadiran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Timses Paslon Terkena OTT, Sebegini Uang yang Disita
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Bivitri Nilai Prabowo Sudah Tak Malu-malu Memberikan Dukungan kepada Paslon
- Cegah Serangan Fajar, Bawaslu Kepulauan Seribu Sita Paket Sembako di Masa Tenang
- Sahroni Minta Polri Bikin Aturan, Mobil Baru Wajib Dilengkapi Dashcam
- Besok Pilkada Serentak 2024, GP Ansor Sampaikan Enam Poin Pernyataan Sikap