Umumkan Hasil Pemilu saat Pagi Buta, KPU : Tidak Ada yang Janggal
Selasa, 21 Mei 2019 – 15:56 WIB

Ketua KPU Arief Budiman bersama anggota KPU menggelar Rekapitulasi Penghitungan Suara Provinsi DKI Jakarta dan Penetapan Hasil Pemilu Tahun 2019, Jakarta, Sabtu (18/5). Foto : Ricardo
"(Diumumkan) sekitar jam 2 pagi, senyap senyap begitu, masih tidur atau belum tidur," ungkap dia.
Diketahui KPU mengumumkan hasil perolehan suara Pilpres 2019, Selasa pukul 01.46 WIB. Dalam pengumuman pagi tadi, KPU menyatakan perolehan suara pasangan Joko Widodo - Ma'ruf Amin mengungguli Prabowo - Sandiaga.
Perolehan suara Pilpres 2019, Jokowi - Ma'ruf mendapatkan 85.607.362 atau mendapat 55,50 persen dari total suara sah secara nasional.
Sementara itu, Prabowo hanya mendapat 68.650.239 atau 44,50 persen dari total suara sah nasional. Selisih suara Jokowi dengan Prabowo sebesar 16.957.123.(mg10/jpnn)
Diketahui KPU mengumumkan hasil perolehan suara Pilpres 2019, Selasa pukul 01.46 WIB.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka