UN Kembali Pakai 5 Paket Soal
Jumat, 17 Februari 2012 – 10:55 WIB
2 kali Try Out itu, sambungnya, dilaksanakan secara gratis karena didanai oleh APBD Kota Jambi. "Minimal 2 kali try out yang kita biayai oleh APBD dan ada 32 kali pertemuan yang didanai APBD," ujarnya.
Baca Juga:
Dirinya menjelaskan, untuk mengkerucutkan soal dalam satu kelas, pihaknya tak bisa melakukan apa-apa dikarenakan hal tersebut sudah menjadi keputusan dari Kemendikbud. "Itu dari pusat. Itu untuk mengurangi tingkat kecurangan. Jadi tidak bisa mencontek," sebutnya.
Apakah mengenai paket soal itu sudah disosialisasikan juga kepada siswa dan guru disekolah-sekolah" Dia mengatakan sudah. "Sosialisasi sudah dan sedang berjalan. Kita sama-sama lah mengawasi. Soal tidak akan bocor, itu hanya isu saja," tandasnya. (wsn)
JAMBI- UN 2012 ini dipastikan kembali akan menggunakan 5 paket soal berbeda. Hal ini ditegaskan langsung oleh Kepala Dinas Pendidikan Kota Jambi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Dikti Ajak Asosiasi Dosen Indonesia Sukseskan Program Presiden Prabowo
- Kementrans dan LDPP Siapkan Beasiswa Patriot Bagi Anak-anak Muda yang Ingin Kuliah
- Wahai Para Guru PPPK, SK Menteri Segera Terbit, Siap-siap ya
- Syarat Kenaikan Gaji Guru ASN & Honorer, Simak Pernyataan Presiden Prabowo Ini
- Dorong Pengembangan Talenta Digital, Indosat Gelar Seminar di Unsri
- MWA Tetapkan Prof Tatacipta Dirgantara sebagai Rektor ITB Terpilih