UN Kisruh, Kabalitbang Kemdikbud Mundur
Selasa, 07 Mei 2013 – 17:31 WIB
JAKARTA - Kabar mundurnya Khairil Anwar Notodiputro dari jabatannya sebagai Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Kabalitbang) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan karena kisruh pelaksanaan Ujian Nasional (UN) serentak 15 April 2013 lalu, bukan isapan jempol belaka. Wamendikbud Musliar Kasim bahkan mengaku sudah mendengar mundurnya Khairil.
"Kalau ada yang mundur itu bentuk tanggungjawab. Yang saya dengar seperti itu (mengundurkan diri)," kata Musliar di Kemdikbud, Selasa (7/5).
Hanya saja Musliar mengaku belum melihat surat resmi tentang pengunduran diri Khairil. Karenanya ia belum bisa memastikan kapan pengunduran diri Khairil akan diumumkan secara resmi.
"Makanya saya belum tahu apa akan mundur sekarang, apa setelah UN diumumkan," kata mantan rektor Universitas Andalas ini.
JAKARTA - Kabar mundurnya Khairil Anwar Notodiputro dari jabatannya sebagai Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Kabalitbang) Kementerian Pendidikan
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
- Mendikdasmen: Coding dan Artificial Intelligence Mulai Diajarkan pada Tahun Ajaran Baru
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert