UN SMK di Medan Diulang

Sementara itu, Sekretaris Pelaksana UN 2014, Yusri, mengaku sudah menerima informasi tersebut. Untuk itu saat ini pihaknya sedang melakukan pembahasan terkait insiden tertukarnya naskah soal tersebut.
"Kita sudah mendengar adanya soal UN yang tertukar, makanya kita langsung membahas ini agar dapat mengambil langkah antisipasitif," ucapnya.
Sama halnya dengan Yusri, Sekretaris Dinas Pendidikan Kota Medan, Ramlan Tarigan juga mengamini kebenaran peristiwa tersebut. Ia mengatakan guna meminimalisir peristiwa ini, pihaknya akan berkoordinasi dengan para stakeholder terkait.
Ia berharap hal ini tidak menjadi polemik berkelanjutan, sebab akan mengganggu jalannya UN. "Informasi itu benar adanya. Kita akan segera melakukan pembicaraan dengan stakeholder, agar tidak terjadi polemik panjang," tegasnya. (wan/byu/jpnn/rbb)
MEDAN - Ujian Nasional (UN) di tingkat Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Medan dan tiga kabupaten/kota di Sumatera Utara (Sumut) lainnya terpaksa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki