Unai Emery Resmi Gantikan Arsene Wenger Jadi Pelatih Arsenal

Unai Emery Resmi Gantikan Arsene Wenger Jadi Pelatih Arsenal
Pelatih Arsenal Unai Emery. Foto: AFP

Dia berkaca pada kesuksesan Emery membawa Sevilla membukukan hat-trick juara Liga Europa.

“Dia akan membawa kejayaan bagi fans, staf, dan semua pihak yang peduli dengan Arsenal,” kata Kroenke. (jos/jpnn)


Arsenal resmi menunjuk Unai Emery sebagai pelatih baru untuk menggantikan posisi yang ditinggalkan Arsene Wenger.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News