Unas Rawan Bocor di Fase Distribusi
Minggu, 24 Maret 2013 – 08:15 WIB
Untuk keamanan, Haryono mengatakan kunci tempat penyimpanan naskah ujian harus dipegang petugas dari kepolisian. ’’Polisi kita percaya tidak bias diintervensi oleh pemda,’’ tutur Haryono.
Pihak Kemendikbud meminta polisi yang menjaga naskah ujian di tingkat rayon berjaga menginap. Biasanya di tingkat rayon naskah disimpan di kantor polsek atau sekolah-sekolah. Tim dari Itjen Kemendikbud juga ikut turun dalam pengawasan distribusi naskah ujian unas.
Tim dari Itjen Kemendikbud diturunkan untuk menjaga di enam titik percetakan unas. ’’Siapa yang keluar masuk gerbang percetakan kita periksa,’’ katanya.
Seperti biasanya, Kemendikbud tetap membuka posko pelaporan unas. Khusus di Itjen Kemendikbud, posko pelaporan dibuka 24 jam selama unas berlangsung.
JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) tidak ingin kecolongan dalam penyelenggaraan ujian nasional (unas) 2013. Mereka berjanji
BERITA TERKAIT
- Luo Yuan Yuan jadi Mahasiswa Asing Pertama Raih Doktor di Untar dengan IPK Sempurna
- Guru ASN PPPK & Honorer Tendik Minta Kenaikan Gaji Merata, Ingatkan Janji Prabowo
- Komitmen Cambridge English Tingkatkan Pembelajaran Bahasa Inggris di Indonesia
- Dukung Program Pemerintah, Polres Bolmong Bagikan Makanan Gratis kepada Siswa SD
- Menurut Ketum PGRI, Banyak Banget Tantangan Guru Masa Kini
- Menkeu Bilang Tugas Guru Sangat Berat, Mendikdasmen Bicara Sertifikasi PNS, PPPK, Honorer