Unggulan yang Tak Diunggulkan
Senin, 11 Juni 2012 – 13:48 WIB

Pelatih Swedia, Erik Hamrén (kanan) bersama Zlatan Ibrahimović pada sesi latihan jelang laga melawan Ukraina. Foto: Getty Images
Kondisi Ukraina itu berbeda dengan Swedia. Tim Skandinavia tersebut lolos dari kualifikasi sebagai runner-up terbaik. Perjalanan mereka pun tergolong positif meski mengalami dua kekalahan di kualifikasi.
Tak banyak perubahan yang dilakukan Pelatih Erik Hamren sejak menangani Swedia. Dia masih bertumpu pada skema 4-4-2 yang ditinggalkan pendahulunya. Hanya, Hamren menjadikannya lebih ofensif.
Swedia juga nyaris tak menghadapi masalah jelang laga melawan Ukraina. Namun, baik Hamren maupun striker sekaligus kapten Zlatan Ibrahimovic memilih untuk menganggap timnya sebagai underdog.
"Mereka mendapat dukungan sebagai tuan rumah. Itulah alasannya mengapa mereka jadi favorit. Tak banyak tim tuan rumah yang mengalami kekalahan di laga pembukanya," ujar Hamren merendah.
KIEV - Hasil imbang 1-1 yang dipetik co-host Polandia saat melawan Yunani di laga pembuka Euro 2012 menegaskan kembali problem klasik tim tuan rumah:
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah