Ungkap Kondisi Nikita Mirzani, Lucinta Luna: Dia Baik-Baik Saja, Happy
Jumat, 07 Maret 2025 – 14:27 WIB

Lucinta Luna. Foto: Instagram/lucintaluna_manjalita
Lucinta Luna mengatakan Nikita Mirzani, bahkan ingin berbagi makanan itu dengan tahanan lainnya di dalam sel.
"Dia tadi minta request McDonald's, tetapi kan, aku telat datangnya. Ada lagi yang datang paling pagi sudah bawain McDonald's. Jadi, karena dia puasa, jadi, buat nanti malam. Bagi-bagi sama satu selnya nanti," ucapnya.
Selain menjenguk Nikita Mirzani, dia juga menjenguk asisten aktris tersebut, IM.
Dia menuturkan, IM juga dalam kondisi yang baik. Sebagai teman, Lucinta pun memberikan support.
Aktris Nikita Mirzani sedang menjalani masa penahanan di Polda Metro Jaya terhitung sejak Selasa (4/3).
BERITA TERKAIT
- Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh Ditolak, Begini Kata Razman Nasution
- Nikita Mirzani Dijebloskan ke Bui, Kombes Roberto Pasaribu Dipuji
- Kabar Terbaru Soal Permohonan Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh
- 3 Berita Artis Terheboh: Lucinta Luna Jenguk Nikita, Richard Lee Jadi Mualaf
- Soal Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh, Razman Nasution Bilang Begini
- Lucinta Luna Jenguk Nikita Mirzani ke Tahanan, Ini yang Dibahas