Ungkap Pelaku Penganiayaan, GoJek Diapresiasi Polda Metro Jaya
Minggu, 30 Juni 2019 – 04:54 WIB

Ilustrasi Gojek. Foto: Dedi Sofyan/JPNN.com
"Kami selalu mengedepankan keamanan dan keselamatan untuk pengguna GOJEK dan harapan Kami korban lekas pulih. Kami juga menghimbau masyarakat memanfaatkan keamanan dalam aplikasi dan segera menghubungi call center GOJEK jika menemukan tindakan yang kurang menyenangkan," tegas Vita.(flo/jpnn)
Unit darurat khusus di GoJek yang siaga 24 jam langsung menghubungi pihak kepolisian sehingga kasus cepat terungkap
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- 44 Mitra Ojol di Jateng Kaget Cuma Dapat BHR Rp 50 Ribu
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari
- Alasan Polisi Perpanjang Penahanan Nikita Mirzani
- Wanita di Depok Dirampok dan Diperkosa
- Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Dibongkar Polisi, Sahroni Mengapresiasi