Uni Eropa Izinkan Warga AS yang Sudah Divaksinasi untuk Melakukan Perjalanan
Senin, 26 April 2021 – 13:02 WIB

Perjalanan ke Eropa bagi warga AS yang sudah divaksinasi akan diperbolehkan namun belum ada tanggal pasti. (Reuters: Massimo Pinca)
Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dari
Reuters
Seorang pejabat Uni Eropa mengatakan bahwa warga Amerika Serikat yang sudah divaksinasi akan diizinkan melakukan kunjungan ke Eropa mulai pertengahan tahun ini di masa musim panas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prabowo Kirim Tim Lobi ke AS untuk Negosiasi Tarif Impor Donald Trump
- Ekonom Ungkap Komoditas yang Bakal Terdampak Kebijakan Tarif Trump
- Tornado Menyapu Amerika, 55 Juta Jiwa Terancam
- Trump Berulah, Macron Desak Perusahaan Prancis Setop Berinvestasi di Amerika
- Renovasi Rumah
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'