Uni Eropa Kecam Aksi Penyadapan Badan Intelijen AS
Senin, 01 Juli 2013 – 10:27 WIB

Uni Eropa Kecam Aksi Penyadapan Badan Intelijen AS
NEWYORK -- Pemimpin Parlemen Uni Eropa menuntut "klarifikasi penuh" dari AS atas laporan penyadapan yang dilakukan terhadap pihaknya pada 2010 lalu. "Atas nama Parlemen Eropa, saya menuntut penjelasan penuh dan memerlukan informasi lebih lanjut cepat dari pemerintah AS berkaitan dengan tuduhan tersebut," tegasnya.
"Jika ini benar, itu akan memiliki dampak yang parah pada hubungan antara Uni Eropa dan Amerika Serikat," ujar Martin Schulz kepada BBC (30/6).
Hal itu merujuk laporan yang dimuat majalah Der Spiegel Jerman mengutip dokumen rahasia 2010 dimana disebutkan AS memata-matai kantor perwakilan Uni Eropa di New York dan Washington.
Baca Juga:
NEWYORK -- Pemimpin Parlemen Uni Eropa menuntut "klarifikasi penuh" dari AS atas laporan penyadapan yang dilakukan terhadap pihaknya pada
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza