Uni Irma Menduga AS Punya Maksud Terselubung dari Polemik PeduliLindungi
Sabtu, 16 April 2022 – 19:56 WIB

Anggota Komisi IX DPR RI Irma Suryani Chaniago menduga ada niat terselubung AS di Indonesia. Foto Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Anggota Komisi IX DPR Irma Suryani Chaniago menduga Amerika Serikat memiliki niat terselubung di Indonesia.
Hal itu buntut dari laporan Departemen Luar Negeri Amerika Serikat yang menyebutkan adanya indikasi pelanggaran hak asasi manusia (HAM) berkaitan dengan penggunaan aplikasi PeduliLindungi.
Baca Juga:
Menurut Uni Irma, Amerika ingin Indonesia tidak mampu tangani Covid-19.
"Nantinya, Indonesia akan terus bergantung pada korporasi farmasi dunia yang notabene Amerika Serikat," kata Irma kepada JPNN.com, Sabtu (16/4).
Anggota Komisi IX DPR RI Irma Suryani Chaniago menduga ada niat terselubung AS di Indonesia.
BERITA TERKAIT
- Indonesia Terbuka soal Kritik Terhadap QRIS
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China
- Rupiah Ditutup Menguat Jadi Sebegini
- Respons Pemerintah Dinilai Mampu Melindungi Ekonomi Indonesia dari Kebijakan AS