Unik, Di Restoran Berkonsep Irish Ini Bisa Makan Sambil Melihat Burung
Sabtu, 15 Juli 2023 – 20:29 WIB
Berbagai varian minuman yang disediakan, seperti coffee, tea, mocktails, tropical juices, milkshake, frappe’s, soda sensation, fusion milk.
Selain itu, ada menu Caesar Salad, Avocado Toast, Granola, Sop Buntut Aviary, Irish Beef Stew, US Sirloin Steak 200gr dan Tenderloin Steak 200gr.
Kemudian, ada live music setiap hari Jumat dan Sabtu malam yang bisa melepas rasa penat dan membuat tubuh lebih rileks. (jlo/jpnn)
Pelanggan bisa makan di Griffon Vulture Restaurant yang berkonsep irish ini sambil melihat burung langka.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Sajikan Kuliner Autentik, Restoran Khas Italia Ini Buka di Surabaya
- Rekomendasi untuk Pencinta Kuliner, Gubuk Mang Engking di Kampus UI
- Sertifikasi Halal dan Antusiasme Pengusaha Kuliner
- Baia Nonna, Tempat Kuliner Baru yang Cozy dan Instagramable di BSD
- Promo Menarik dari The Surosowan Manjakan Pencinta Kuliner
- Bantu Nunung Buka Restoran, Raffi Ahmad Bilang Begini