Unika Atma Jaya Gelar Drama Musikal untuk Galang Beasiswa Pendidikan Berkualitas
Jumat, 31 Januari 2025 – 15:06 WIB

Universitas Katolik Indonesia (Unika) Atma Jaya menggalang drama musikal “Anak yang Hilang”. Foto: dok Unika Atma Jaya
Lelang lukisan telah berhasil mengumpulkan dana ratusan juta rupiah yang seluruhnya didonasikan untuk mendukung dana beasiswa.
Hingga kini, Kantor Beasiswa Unika Atma Jaya menyalurkan puluhan miliar setiap tahunnya untuk memastikan anak-anak bangsa mendapatkan hak pendidikan berkualitas.
"Terselenggaranya Alumny Day 2025, diharapkan hubungan antara alumni dan Unika Atma Jaya semakin erat dan bermakna," katanya.
Frederikus menambahkan Unika Atma Jaya terus berkomitmen untuk mendukung penuh segala upaya mencerdaskan kehidupan bangsa melalui sinergi alumni, mahasiswa, dan masyarakat luas.(mcr10/jpnn)
Universitas Katolik Indonesia (Unika) Atma Jaya menggalang beasiswa saat Kantor Beasiswa dan Perkumpulan Alumni Atma Jaya menggelar Alumny Day
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri