Unilever Siapkan Rp1,27 Triliun ke Sei Mangkei
Rabu, 18 Juli 2012 – 10:43 WIB

Unilever Siapkan Rp1,27 Triliun ke Sei Mangkei
"Kami juga menunggu proses perubahan status tanah di Kawasan Industri Sei Mangkei. Kami berharap, proses terkait status tanah tersebut segera diselesaikan dan permohonan tax holiday dapat segera dikabulkan, sehingga memungkinkan PT Unilever Oleochemical Indonesia melanjutkan realisasi investasi," paparnya.
Sayangnya, Sancoyo tidak menjawab pertanyaan JPNN mengenai berapa kiranya tenaga kerja yang bisa terserap di pabrik pengolahan minyak sawit itu. Tidak dijawab juga mengenai apa langkah yang akan dilakukan jika ternyata pembangunan KEK Sei Mangkei belum juga kelar, apakah akan memindahkan rencana investasi ke daerah lain atau bagaimana. (sam/jpnn)
JAKARTA - Meski realisasi rencana pembangunan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sei Mangkei hingga kini masih terseok-seok, PT. Unilever Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi