Universitas Terbuka Kembali Luluskan 28 PMI Hong Kong, Prof Ojat Menitipkan Pesan

Universitas Terbuka Kembali Luluskan 28 PMI Hong Kong, Prof Ojat Menitipkan Pesan
Rektor UT Prof. Ojat Darojat, M.Bus, Ph.D meminta para wisudawan di Hong Kong mengajar para PMI kuliah di UT. Foto tangkapan layar zoom

UT juga telah menandatangani PKS dengan BP2MI

Melalui kerja sama ini, Universitas Terbuka diharapkan bisa berpartisipasi nyata dalam meningkatkan pengetahuan, wawasan, dan keterampilan para PMI.

Diharapkan saat kembali ke Indonesia, para PMI memiliki kompetensi unggul yang bisa berkontribusi dalam menyiapkan generasi bangsa 2045 di daerah masing-masing. (esy/jpnn)

Sebanyak 28 PMI di Hong Kong resmi menyandang sarjana Rektor Universitas Terbuka Prof Ojat Darojat menitipkan pesan


Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News