Untuk Membuktikan, Bu Risma Sampai Menelepon Seorang Perempuan Sukses
Jumat, 20 Agustus 2021 – 19:31 WIB
Sebelumnya Mensos menyerahkan bantuan asistensi rehabilitasi sosial senilai lebih dari Rp1,8 miliar secara simbolis bagi anak, penyandang disabilitas, tuna sosial dan lansia di Kabupaten Sragen, Wonogiri, Karanganyar dan Surakarta.
Bantuan tersebut, antara lain, bantuan aksesibilitas berupa kursi roda, kruk, tongkat pintar, walker, buku braile dan lainnya. Selain itu juga diberikan bantuan kewirausahaan, berupa ternak, angkringan dan konveksi.
Bantuan lainnya berupa pemenuhan kebutuhan dasar, berupa makanan, pakaian dan vitamin, juga bantuan alat kesehatan, seperti masker dan lain-lain. (antara/jpnn)
Bu Risma menceritakan, dahulu dia sempat pakai kursi roda, tetapi tidak menyerah.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Kemensos dan BKN Gelar Tes Pegawai Disabilitas Netra dengan Sistem Komputer CACT
- Kepala BPS Temui Mensos Saifullah Yusuf, Koordinasi soal Satu Data Tunggal
- Gerak Cepat, Kemensos Salurkan Bantuan Korban Banjir Makassar
- Peksos Berperan Strategis Wujudkan Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial yang Profesional
- Risma-Gus Hans Daftar ke MK, Gugat Hasil Pilgub Jawa Timur
- Banjir Pasuruan, Kemensos Kerahkan Puluhan Tagana