Untuk Urusan Ini, Sang Profesor Puji Pak Jokowi

Di tempat yang sama, Rektor Universitas Darussalam, Dr. Ibrahim Ohorella mengatakan keberadaan Blok Masela akan membuka peluang kerja baru. Untuk itu, pihaknya akan berusaha menyediakan sumber daya manusia yang dibutuhkan.
“Kami memang butuh dukungan dari pemeirntah pusat untuk memperbaiki kualitas lulusan, dosen, mahasiswa, termasuk bagaimana menyiapkan masyarakat untuk mengisi berbagai peluang kerja di Maluku," imbuhnya.
Menurutnya, Blok Masela akan menggerakkan semua kegiatan ekonomi. Untuk itu, masyarakat harus memiliki kesiapan untuk memanfaatkan peluang ekonomi yang ada.
“Kita butuh perbaiki kualitas sehingga bisa mengisi peluang kerja yang ada. Misalnya, mesin, listrik, pariwisata, dan perhubungan yang pasti akan ikut bergerak," pungkasnya.(fas/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi