UP4B Siap Dialog dengan OPM
SBY Instruksikan Turun ke Papua
Kamis, 10 November 2011 – 07:20 WIB

UP4B Siap Dialog dengan OPM
Dia juga menginstruksikan jajaran menteri koordinator, menteri terkait, plus kepala UP4B untuk terus bekomunikasi dengan pemerintah provinsi Papua dan masyarakat. Termasuk datang langsung ke Papua. "Lihat situasi riil di lapangan. Pahami hakekat masalah dan kemudian carikan solusinya," katanya.
Baca Juga:
"Beda menerima laporan di Jakarta, membahas masalah di Jakarta dengan datang langsung ke Papua untuk bersama para pimpinan di sana tokoh masyarakat dan agama untuk mencari solusi," urai SBY.
SBY mengakui, masalah di Papua tidak hanya terkait dengan masalah politik dan kemanan. Namun juga aspek ekonomi dan kesejahteraan rakyat. SBY meminta, isu politik yang ada dikelola dengan baik dan hukum ditegakkan secara tegas dan adil. Selain juga mencegah terjadinya tindakan yang melanggar hak asasi manusia.
Khusus masalah perburuhan yang terjadi di PT Freeport, SBY meminta segera ada solusi. Meski masalah itu terkait manajemen perusahaan dan karyawan, namun pemerintah perlu terlibat. "Pemerintah mempunyai kewajiban untuk mediasi dan membantu agar solusinya tepat," katanya.
JAKARTA - Jalan dialog bakal banyak dilakukan untuk menyelesaikan berbagai persoalan di tanah Papua. Tidak hanya dengan masyarakat dan tokoh di Papua,
BERITA TERKAIT
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan