Upacara Militer Sambut Kedatangan Jenazah Ani Yudhoyono di Halim Perdanakusuma
Sabtu, 01 Juni 2019 – 23:13 WIB
Jenazah akan dibawa untuk disemayamkan sementara dirumahnya Cikeas, Jawa Barat. Rencananya, pada esok hari, putri ketiga dari dari Letnan Jenderal (Purn) Sarwo Edhie Wibowo itu akan dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP), Kalibata, Jakarta Selatan. (tan/jpnn)
Simak Video Berikut ini:
Jenazah Ibu Negara RI Keenam Ani Yudhoyono Tiba di Bandar Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Sabtu (1/6) sekitar 22.05.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Sungguh Mengharukan, Catatan SBY Setelah Setahun Ditinggal Bu Ani
- Politik Sedang Riuh, Pak SBY Tetap Fokus Tulis Buku dan Naskah Lagu Tentang Bu Ani Yudhoyono
- Para Ulama Pacitan Gelar Tahlilan untuk Bu Ani Yudhoyono
- Anji Dipercaya Nyanyikan Lagu Tentang SBY dan Ani Yudhoyono
- AHY Jalani Lebaran Pertama Tanpa Opor Favorit Bikinan Memo
- Pak SBY : Bu Ani Biasa Sungkem pada Saya...