Upah Minimum Alami Kenaikan, Tapi Sedikit..
Selasa, 15 November 2016 – 22:35 WIB
"Saat ini masih menunggu keputusan dari Gubernur Jatim," ucapnya kepada Jawa Pos Radar Kediri.
Dia menambahkan, UMK yang tiap tahunnya mengalami perubahan tidak secara otomatis naik.
Alasannya, ada faktor yang mendukung, yakni masalah inflasi dan pertumbuhan ekonomi.
Dia berharap tahun depan pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Kediri terus membaik.
"Setidaknya kondisi ekonomi bisa terus stabil," tegasnya. (rq/c5/diq/flo/jpnn)
KEDIRI--Upah Minimum Kabupaten (UMK) Kediri mengalami kenaikan. Jika tahun lalu mengalami kenaikan 11,5 persen, tahun depan UMK juga mengalami kenaikan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal