Upaya Bea Cukai Ini Membuat Pelaku UMKM Mudah Pasarkan Produk ke Pasar Global

Bong Mie Tjhing, pemilik Getas Super Cap Tani, mengungkapkan pihaknya rutin melakukan ekspor ke Singapura.
“Selama ini, kami rutin melakukan ekspor produk 1 ton getas ikan tenggiri ke Singapura,” ujar Bong.
Selanjutnya, Bea Cukai Pangkalpinang melakukan asistensi kepada UMKM Kopi Rempah Liget dan Buah Pinang di Desa Jurung, Kecamatan Marawang, Bangka, Rabu (24/8).
Sarbini, selaku Ketua Wadah Silaturahmi (Wasilah) UMKM di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengakui pengembangbiakan rempah-rempah di Pulau Bangka mendapat beberapa kendala.
“Kendala yang kami hadapi ialah kurangnya pasokan bahan baku, lahan perkebunan, dan sumber daya manusia,” terangnya.
“Kami berharap asistensi dari Bea Cukai dapat membantu menjalin hubungan baik Bea Cukai Pangkalpinang dengan pengguna jasa serta memberikan solusi dalam mendukung pelaku UMKM agar menembus pasar internasional,” kata Hatta. (mrk/jpnn)
Bea Cukai memberikan asistensi kepada pelaku UMKM untuk mendorong laju ekspor di Sumatra
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Dorong Efisiensi Ekspor Nasional, Bank Mandiri Hadirkan Solusi Digital untuk DHE SDA
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini