Upaya Jubing Kristianto Hidupkan Kembali Lagu Lawas
Rabu, 28 November 2018 – 09:10 WIB

Jubing Kristianto. Foto: Istimewa
Upaya membawa lagu-lagu hits JK ke generasi baru mulai dilakukan sejak Nyo memegang kemudi JK Records tahun 2010. Salah satu upaya itu adalah menghadirkan kembali album-album lama dalam olahan baru.
Salah satunya adalah album Wahyu OS, yang berjudul Bila Kau Rindu, Sebut Namaku, yang dirilis tahun 2014. Leonard Nyo Kristianto yang lulusan Berklee College of Music ini membongkar musiknya, sambil tetap mempertahankan vokal asilinya. Dua tahun kemudian, tahun 2016, giliran album Dian Piesesha bertajuk Aku lngat Dirimu yang dikulik habis oleh Nyo.(mg7/jpnn)
Gitaris Jubing Kristianto mengangkat kembali lagu-lagu JK Record yang pernah hit di tahun 80-90an.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi