Upaya Keras Pemerintah Cegah Penyelundupan Mobil dan Motor Mewah Ilegal
Rabu, 25 Desember 2019 – 20:56 WIB
Menhub juga meminta kepada personil Kemenhub di lapangan, khususnya di pelabuhan, agar saling mendukung dengan kementerian/lembaga dan stakeholder dalam upaya mencegah tindak penyelundupan barang mewah ilegal ke Indonesia. (antara/jpnn)
Kemenhub akan terus memperkuat personel di lapangan, guna mempersempit celah para pelaku penyelundupan barang mewah ilegal, seperti mobil dan motor.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Bea Cukai-BNN Gagalkan Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu di Teluk Palu, 3 Orang Diamankan
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Jutaan Barang Ilegal, Nilainya Fantastis
- Bea Cukai Jalin Sinergi dengan Instansi Ini untuk Memperkuat Pengawasan di Daerah
- Bea Cukai Batam Musnahkan Barang Ilegal Hasil Penindakan Periode 2017-2024, Ini Datanya