Upaya KLHK Mensejahterakan Rakyat dari Hutan

''Perhutanan sosial, akan berkontribusi terhadap pengurangan kemiskinan, pengangguran dan ketimpangan,'' kata Menteri Siti.
Bentuk dari skema perhutanan sosial, seperti hutan desa/Nagari, Hutan Kemasyarakatan (HKm), Hutan Tanaman Rakyat (HTR), dan Hutan Adat.
Upaya yang dilakukan, salah satunya dengan mendukung akses ke kawasan, berupa perijinan dan kemitraan pembinaan kelompok tani hutan.
Banyak rantai bisnis yang bisa dihasilkan dari skema perhutanan sosial. Diantaranya jasa lingkungan, ekowisata, dan tata air. Selain itu agro forestry, silvo pastur, silvofishery, biomass dan bioenergy, hasil hutan bukan kayu dan mendukung industri kayu.
''Komitmen perhutanan sosial periode 2015-2019 seluas 12,7 juta ha. Bapak Presiden berharap dari program ini, rakyat bisa menjadi pengusaha baru berbasis lahan hutan dengan keahlian manajemen korporasi sebagaimana telah diberikan kemudahan berbisnis pada korporasi,'' jelas Menteri Siti.
Oleh karena itu katanya, penting bagi Pemerintah, Pemda, pelaku usaha, Akademisi, dan LSM untuk melakukan pendampingan dan penguatan kapasitas dan kelembagaan masyarakat agar mampu mengelola hutannya secara bisnis yang berkelanjutan.
(rls81)
DALAM 10 tahun terakhir komposisi pemanfaatan hutan antara usaha besar dan kecil di Indonesia tidak berubah. Komposisinya adalah 97 persen untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Libur Lebaran Usai, Tanjung Priok Kacau: Apa yang Salah dengan Sistem Indonesia?
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi