Upaya Korindo Mengatasi Kelangkaan Oksigen di Kotawaringin Barat
Sabtu, 07 Agustus 2021 – 16:05 WIB

Penandatanganan MoU penyerahan bantuan pasokan oksigen antara PT Korindo Ariabima Sari dengan Pemkab Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, Selasa (3/8). Foto: Humas Korindo Group
“Sudah ada pembicaraan lebih awal bahwa diprioritaskan untuk kebutuhan di Kobar, namun karena kemanusiaan, kita berikan juga ke kabupaten lain,” tuturnya. (jlo/jpnn)
Korindo akan menyerahkan oksigen hasil produksinya untuk masyarakat Kotawaringan Barat selama tiga bulan ke depan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh