Upaya Maling Motor Digagalkan Bunyi Alarm
Sabtu, 01 Juni 2013 – 02:04 WIB
Saat dicek, kunci kontak dan hand guard motor Yone rusak. Meski lolos dari upaya perampok bersenpi, Yone mengaku heran dengan peristiwa yang menimpanya itu. Pasalnya lokasi kejadian tak jauh dari Polsektro Cipayung.
Beruntung, alarm terpasang di motor Tiger berwarna putih berplat nomor F3797MW tersebut. Tampaknya perampok itu enggan mengambil risiko jika melarikan motor dalam kondisi alarm menyala.
"Untung silent alarm saya dihidupkan. Kalau tidak ada alarm, perampok itu pasti sudah membawa lari motor saya, dan sebuah tablet, serta dua handphone yang saya taruh di boks motor," tandasnya. (dni)
SISTEM silent alarm yang dipasang di sepeda motor terbukti mampu menakuti perampok bersenjata api (senpi). Itulah yang terjadi Cipayung, Jakarta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keluarga Siswa Korban Penembakan di Semarang: Anaknya Penurut
- Modus Pencurian BBM Bersubsidi di Bali Bikin Geram
- Polisi Akan Bongkar Kuburan Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi di Semarang
- Aipda Robig Penembak Siswa SMKN 4 Semarang Ditahan di Rutan Polda Jateng
- Resmi Lapor Polisi, Keluarga Siswa SMK Tewas Ditembak di Semarang Minta Keadilan
- Dibawa ke Mabes Polri, AKP Dadang Diborgol, Dikawal Ketat Provos