Upaya Menparekraf Sandiaga Kembangkan Sektor Kuliner dan Kriya di Serang
Rabu, 08 Juni 2022 – 23:14 WIB
Sandi menjelaskan bahwa saat kunjungan ke Kota Serang, pihaknya menemukan makanan khas dan sangat unik dan hanya di Kota Serang, yaitu sate bandeng.
Sandi juga melihat pasca-pandemi sate bandeng bisa menjadi sektor kuliner unggulan yang berbeda dari daerah lain.
Dengan terlaksananya workshop di Kota Serang, diharapkan para pelaku usaha ekonomi kreatif dapat meningkatkan kapasitas yang telah dimiliki. (rdo/jpnn)
Meningkatkan ekonomi dan produk dari UMKM, Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno mengembangkan sub-sektor kuliner dan kriya di Kota Serang, Banten
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Jajarans Festival Kembali Digelar, Sajikan Beragam Kuliner Lokal Hingga Internasional
- Mantap, 140 Ton Komoditas Pinang Asal Pariaman Diekspor ke Pasar India
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Seharusnya Diturunkan, Bukan Naik!
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global