Upayakan Insentif Guru PAUD Rp 100 Ribu per Bulan
Kamis, 13 Oktober 2016 – 00:55 WIB

Anak-anak PAUD. Foto: dok.JPNN.com
Rencana pemerintah daerah yang akan memperjuangkan pemberian insentif sangat dia dukung.
Baca Juga:
“Kami akan tindaklanjuti serta akan direalisasikan. Setidaknya insentif ini sebagai sebuah penghargaan kepada para guru PAUD,” ucap Yana.
Ketua Forum PAUD Kabupaten Ciamis Nurjamil Alisahbana berharap insentif untuk guru PAUD bisa segera terealisasi. “Semoga saja bisa terwujudkan,” tuturnya. (isr/sam/jpnn)
CIAMIS – Pemerintah Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, berupaya memperjuangkan pengalokasian anggaran untuk insentif guru pendidikan anak usia dini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025