Update Corona 29 Mei: Ada Delapan Provinsi yang Tak Ditemukan Kasus Positif Covid-19 Hari Ini
Jumat, 29 Mei 2020 – 16:41 WIB

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Virus Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) Achmad Yurianto. Foto: Dokumen JPNN.com/Fathan Sinaga
"Ini gambaran yang kami dapatkan, kenaikan 678 kasus ini tidak dimaknai kenaikan gambaran dari keseluruhan Indonesia," ujar Yuri.
Pasalnya, kata dia, beberapa provinsi memiliki tren penurunan jumlah pasien COVID-19, pada saat angka penambahan pasien positif melonjak secara nasional.
"Ada beberapa provinsi yang dalam tiga pekan terakhir sudah menunjukkan gambaran mendatar, artinya tidak ditemukan kasus baru. Dan beberapa provinsi sudah mengalami penurunan 50 persen dari puncak yang pernah didapatkan," beber dia. (mg10/jpnn)
Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto menyebut ada delapan provinsi yang tak ditemukan kasus positif Covid-19 hari ini. Mana saja?
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah