Update Corona 31 Mei: Karawang, Positif Nihil dan Meninggal 1 Orang
Minggu, 31 Mei 2020 – 13:20 WIB
Sedangkan 20 orang yang telah dinyatakan positif, kini sudah sembuh semuanya.
Untuk ODP yang kini masih dalam pemantauan sebanyak 329 orang. Sementara PDP yang kini masih menjalani perawatan sebanyak 36 orang, dan 24 orang reaktif berdasar tes cepat masih dirawat.
Fitra menyampaikan, hingga (30/5) tidak ada penambahan kasus yang terkonfirmasi positif COVID-19.
Diharapkan kasus positif nihil terus hingga masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Karawang berakhir pada 12 Juni 2020.
Dengan begitu, status Karawang menjadi zona biru dan tidak perlu melanjutkan PSBB.
Karena itu, ia mengingatkan agar masyarakat terus patuh menjalani anjuran-anjuran pemerintah mengenai pencegahan penyebaran COVID-19. (ant/jpnn)
Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Karawang, melaporkan ada penambahan pasien corona meninggal dunia sebanyak satu orang, pada Sabtu (30/5).
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- 1 Warga Palembang Positif Covid-19, Dinkes Sumsel Imbau Masyarakat Kembali Pakai Masker
- Satu Warga Palembang Positif Covid-19
- Awas! Kasus Positif Covid-19 Daerah Ini Naik Lagi
- Mas Nadiem Positif Covid-19, Beberapa Kali Batuk saat Rapat DPR RI
- Kasus Covid-19 di Kalsel Bertambah Sebanyak Ini, Waspada
- Kutai Kartanegara Bebas dari Covid-19, Alhamdulillah