Update Harga Emas Hari Ini, Lebih Baik Beli atau Jual? Simak Nih
Kamis, 28 Oktober 2021 – 06:40 WIB
Emas Antam ukuran terkecil adalah dua gram yang dibanderol Rp 1.869.000.
Harga emas UBS cetakan dua gram dihargai Rp 1.809.000.
Kemudian, harga emas Antam ukuran lima gram dihargai Rp 4.592.000 dan UBS Rp 4.468.000.
Harga emas batangan cetakan Antam ukuran 10 gram hari ini dibanderol Rp 9.127.000 dan UBS Rp 8.888.000.
Selanjutnya, harga emas batangan cetakan Antam ukuran 25 gram dihargai Rp 22.687.000, kemudian harga emas UBS diukuran yang sama Rp 22.175.000.
Harga emas batangan ukuran 50 gram cetakan Antam Rp 45.291.000 dan UBS dibanderol Rp 44.259.000.
Selain itu, harga emas batangan 100 gram cetakan Antam dibanderol Rp 90.500.000 dan emas UBS ukuran yang sama Rp 88.484.000.
Berikut daftar harga emas Antam dan UBS:
Yuk, Simak Juga Video ini!
Harga emas acuan hari ini, Kamis (28/10) terpantau kembali menurun dibandingkan kemarin.
BERITA TERKAIT
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Grant Thornton Indonesia Kupas Tuntas Strategi RI Hadapi Tantangan Ketidakpastian Ekonomi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- Harga Emas Antam Hari Ini Kamis 21 November 2024 Naik, Jadi Sebegini Per Gram
- Ahli dari BPK Beberkan Kerugian Negara di Kasus Antam