Upgrade Teknologi dan Tambah Mesin Feeder, Isra Presisi Kebanjiran Orderan
Senin, 05 Desember 2022 – 14:53 WIB

Aktivitas pegawai PT Isra Presisi Indonesia (Ilustrasi). Foto dok Isra Presisi Indonesia
"Pada 2022, Isra Presisi menargetkan pendapatan bertumbuh seiring pertumbuhan industri komponen otomotif dan alat berat,” tutur Imam.
Isra Presisi Indonesia menyediakan dies, mould, checking fixture, stamping part, dan injection moulding.
Sementara itu, Isra Presisi berencana melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui skema penawaran umum perdana saham (initial public offering/IPO) 2022.
Mengutip laman BEI, penawaran umum pada 1-7 Desember 2022 dengan menetapkan harga initial public offering (IPO) Rp 96 per saham.
Perseroan melepas sebanyak 1,5 miliar saham atau 37,31% dari modal ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO.(chi/jpnn)
Isra Presisi menambah mesin feeder untuk stamping yang berbuah membanjirnya order hingga akhir 2022.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Jumlah Investor Pasar Saham RI Meningkat Signifikan Selama Libur Lebaran
- Nilai Tukar Rupiah Hari Ini Melemah, IHSG Juga
- CBD PIK2 Buyback Saham Rp 1 Triliun, Laba Melejit Hampir 60%
- Waka MPR dan Dirut BEI Bahas Penguatan Regulasi Perdagangan Karbon di Indonesia
- VKTR Rilis Laporan Keuangan
- Misbakhun Buka-bukaan Data demi Yakinkan Pelaku Pasar di Bursa