UppsMe, Solusi Bisnis di Masa Pandemi
Rabu, 25 Agustus 2021 – 23:04 WIB
Dalam menyambut peluncuran UPPS Token tersebut, UppsMe membuat sebuah kampanye airdrop UPPS Token. Kampanye berbentuk kompetisi ini menawarkan hadiah hingga ratusan UPPS Token.
"Partisipan hanya perlu melakukan beberapa tugas seperti mengikuti media sosial UppsMe, membuat artikel ataupun membuat video pendek mengenai UppsMe. Kompetisi Airdrop ini diselenggarakan mulai dari 9 Agustus 2021 - 31 Agustus 2021," katanya. (rhs/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
UppsMe merupakan sebuah perusahaan berbasis teknologi blockchain pertama di Indonesia yang bergerak dalam program loyalitas pelanggan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Literasi Keuangan dan Bisnis DPUP 2024 Cegah dari Pinjol Ilegal dan Judol
- NCCR &I CSP Kembali Gelar ASRRAT 2024
- 5 Langkah Utama untuk Capai Emisi Net Zero di Sektor Tenaga Listrik
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- ASABRI Gandeng FHCI Perkuat Kapasitas Human Capital Lewat Teknologi
- Menkomdigi Ajak Seluruh Elemen Bangsa Promosikan Bhinneka Tunggal Ika ke Dunia