Ups... Inter Kian Dekati Juventus di Puncak Klasemen
Minggu, 26 Juli 2020 – 15:05 WIB
Namun, mereka kemudian harus kemasukan gol ketiga.
Lukaku berlari cepat dari tengah lapangan, melewati Christian Romero, bergerak memotong Edoardo Goldaniga dan melesakkan bola ke sudut bawah gawang dengan sepakan kaki kirinya.
Pada pertandingan putaran ke-37 yang akan berlangsung Selasa (28/7), Inter akan menjamu Parma, dan sehari kemudian Genoa melawat ke markas Sassuolo.
Inter untuk sementara unggul satu poin dari Atalanta (75) yang berada di peringkat ketiga.(Antara/jpnn)
Inter Milan mencoba terus memperpendek jarak dengan pemuncak klasemen Liga Italia Juventus. Mampukah menyalip si nyonya tua?
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Timnas Indonesia vs Jepang: Eks Inter Milan Merasa Seperti Bintang Hollywood
- Inter Milan vs Venezia: Jay Idzes Garang di Depan Juara Bertahan
- Liga Italia: Ditahan Imbang Parma 2-2, Juventus Gagal Naik ke Peringkat 3 Klasemen
- Mario Balotelli Resmi Bergabung dengan Genoa
- Inzaghi Puji Lautaro Martinez: Dia Satu dari Lima Pesepak Bola Terbaik Dunia Saat Ini