Ups, Sandy Kedapatan Bawa Sabu - Sabu Senilai Rp 150 Juta
Selasa, 02 April 2019 – 20:38 WIB
Pengedar sabu - sabu ditangkap. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
BACA JUGA : BNN Bekuk Dua Pengedar Sabu-sabu Jaringan Malaysia di Depok
Pesan WA itu membuat petugas BNNK terbelalak. Pengirim pesan meminta Sandy segera mengambil "barang" di sebuah tempat hiburan di Surabaya. Petugas minta Sandy mengambil barang tersebut.
Apa isinya? Sebuah bungkusan berisi sabu-sabu dengan berat lebih dari 1 ons. Tepatnya 100,04 gram.
Jadi, total barang bukti yang bisa disita BNNK seberat 113 gram. Nilainya ditaksir Rp 150 juta. "Akan kami kejar terus pihak lain yang terlibat," tegas AKBP Supriyanto. (yad/c17/roz/jpnn)
Pengirim pesan meminta Sandy segera mengambil barang berupa narkoba di sebuah tempat hiburan malam.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Edarkan Sabu-Sabu, Oknum Security di Ogan Ilir Ditangkap
- Pasutri Pengedar Sabu-Sabu Diringkus Polisi, Terancam Hukuman Berat
- Indra Gunawan Ditangkap Polisi, Barang Bukti Sabu-Sabu Seberat 5,17 Gram
- FBR Ditangkap saat Mengantar Sabu-Sabu
- Puluhan Pengedar Narkoba di Kabupaten Bandung Diringkus Menjelang Tahun Baru
- Berjualan Sabu-Sabu di Rumah, Pasutri Ditangkap Polres Jembrana, Sebegini Barang Buktinya