Ups..Kalah di Game Kedua, Tontowi/Liliyana Dipaksa Lakoni Rubber Game
Minggu, 18 Oktober 2015 – 18:36 WIB
jpnn.com - ODENSE - Ganda Korea Ko Sung Hyun/Kim Ha Na berhasil memaksa Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir melakoni rubber game dalam final ganda campuran Yonex Denmark Open Superseries Premier.
Dalam pertandingan yang digelar di Odense Sports Park, Minggu (18/10) malam WIB, ganda Korea bangkit usai kalah 20-22 di game pertama.
Meski di game kedua tadi kedua ganda sama-sama banyak melakukan kesalahan sendiri, Ko/Kim akhirnya menang dengan 21-18.
Baca Juga:
Kini game ketiga sedang berlangsung, Tontowi/Liliyana tertinggal 2-7. (adk/jpnn)
ODENSE - Ganda Korea Ko Sung Hyun/Kim Ha Na berhasil memaksa Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir melakoni rubber game dalam final ganda campuran Yonex
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Inilah Pemain Penyebab Kekalahan Persib dari Dewa United
- Kalah dari Dewa United, Pelatih Persib: Mereka Punya Gelandang Terbaik di Liga
- Timnas Belgia Tampil Mengecewakan di Piala Eropa & Nations League, Sang Pelatih Dipecat
- Nasib Persebaya & Persib Seharusnya jadi Alarm Buat Persija
- Tekad Besar Jorji Raih Kemenangan Perdana Lawan An Seyoung di Semifinal India Open
- Semifinal India Open 2025: Jojo dan Jorji Ditantang Lawan Tangguh