Urus Inalum, Para Bupati Ancam Tinggalkan Gubernur
Jumat, 16 September 2011 – 07:24 WIB
JAKARTA -- Juru Bicara 10 Pemkab/Pemko di sekitar Danau Toba, Mangindar Simbolon, semakin terbuka mengungkapkan kekecewaannya terhadap Plt Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho. Seperti pernah disampaikan sebelumnya, bupati Samosir itu menilai Gatot lambat bergerak. Dia cerita, sekitar dua bulan lalu ada pertemuan antara 10 bupati/walikota dengan pihak Pemprov Sumut. Hanya saja, saat itu Gatot pun tak hadir. Dari Pemprov yang hadir hanya Kepala Bappeda. Gatot yang tidak datang, sudah sangat mengecewakan para bupati/walikota.
Menurut Mangindar, jika Gatot tidak serius mengkoordinasi 10 bupati/walikota untuk mempersiapkan diri ikut mengelola PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) pasca 2013, maka dampaknya bisa sangat buruk.
Baca Juga:
"Kita khawatir dengan persiapan Pemprov yang kita nilai kurang serius, kita khawatir kita kehilangan jatah saham Inalum," ujar Mangindar Simbolon kepada wartawan di Jakarta, Kamis (15/9).
Baca Juga:
JAKARTA -- Juru Bicara 10 Pemkab/Pemko di sekitar Danau Toba, Mangindar Simbolon, semakin terbuka mengungkapkan kekecewaannya terhadap Plt Gubernur
BERITA TERKAIT
- JTrust Pertanyakan Kinerja Tim Kurator Kepailitan PT AGP
- Tukarkan Poin Anda Sekarang di MyPertamina Fair 2024! Raih Puluhan Logam Mulia & Motor Sport
- Pameran Plastics & Rubber Indonesia 2024 Segera Digelar di JIExpo, Catat Tanggalnya!
- 11.11 Big Sale Dorong Penjualan Produk Brand Lokal & UMKM Meningkat 7,5 Kali Lipat di Shopee Live
- Gandeng Fiesta, Bank Mandiri Taspen Luncurkan Program Usaha Toko Frozen Mantap
- Biofuel jadi Salah Satu Kunci dalam Dukung Transisi Energi Indonesia