Urusi TKI, Pemerintah Tambah Atase Ketenagakerjaan
Rabu, 12 Mei 2010 – 11:09 WIB
Muhaimin menambahkan saat ini telah ditempatkan sembilan atase atau staf teknis di sembilan perwakilan RI negara penempatan TKI. Hanya saja peranannya belum maksimal sehingga TKI masih menghadapi masalah yang sama, seperti hak TKI, pemulangan, penganiayaan, dan lainnya. Hal ini diperparah lagi dengan sarana IT yang tidak maksimal.
Baca Juga:
"Komunikasi atase dengan sistem penempatan di Indonesia belum online. Ini menjadi masalah serius untuk TKI luar negeri," tandasnya.(esy/jpnn)
JAKARTA- Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Muhaimin Iskandar mengatakan akan menambah tiga atase dan satu kepala bidang Ketenagakerjaan KDEI
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kementerian Transmigrasi Gandeng LPDP Luncurkan Beasiswa Patriot
- KPK Buka Peluang Proses Shanty Alda di Kasus Abdul Gani
- Yayasan GSN dan PT Atthaya Teken MoU soal Bantuan Pupuk untuk Petani Miskin
- Gangguan Kelenjar Tiroid, Bahaya Tersembunyi yang Sering Diabaikan
- LSPR Institute Buka Program Studi Pendidikan Khusus di Momen Wisuda
- Penembakan Siswa SMK oleh Oknum Polisi Cederai Rasa Keadilan Masyarakat