Usaha Memahami Tanah Air Orang Aborigin

Semuanya pulih, katanya, berkat rasa hormat yang ditunjukkan oleh para leluhur.
"Pohon ini masih hidup karena leluhur kami minta izin sebelum memotongnya," kata Richard.
"Pohon ini mengizinkan dan itulah sebabnya masih tumbuh subur sekarang."
Richard mengajak masyarakat untuk mendengarkan suara tanah air, seperti yang dilakukan oleh masyarakat adat selama ini.
"Mungkin Anda pernah berjalan melewati semak-semak dan hutan dengan santai, mendengar suara burung-burung, lantas keluar jalur dan merasa tiba-tiba sunyi dan tidak enak badan," katanya.
"Itu berarti tanah air sedang bicara kepada Anda. Saat kembali ke jalur, semuanya terasa baik kembali,"
"Tanah air ini berteriak agar kita mau mendengarkannya."
Richard bilang dia hampir setiap hari berada di Snowy River.
Dari Snowy River hingga ke Australia Tengah, penghormatan dan keterhubungan dengan tanah air merupakan nilai inti dalam budaya orang Aborigin
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya