Usaha Memahami Tanah Air Orang Aborigin

"Fisik kita terdiri dari ratusan dan ribuan, jutaan dan miliaran komponen kecil yang kita peroleh dari udara yang kita hirup, air yang kita minum dan makanan yang kita makan," jelasnya.
"Setiap tanaman yang kita lihat di sini, setiap burung yang kita dengar bernyanyi, tempat duduk ini, sangat mungkin kita duduk di atas atom dari leluhur, nenek moyang saya yang sebenarnya," kata Jamie.
Jamie lantas mengumpulkan ranting-ranting dan dahan di sekitarnya untuk menyalakan api bagi keperluan upacara asap khas orang Aborigin.
"Asap ini merupakan suatu kesempatan untuk berpijak kembali dan menghubungkan diri lagi dengan tanah air," ujarnya,
Jamie menjelaskan bahwa leluhurnya sering dikremasi di pokok pohon yang sudah gosong, untuk melepaskan roh mereka kembali ke tanah air.
"Tubuh fisik mereka akan diisap oleh pohon-pohon itu," katanya.
Dari Snowy River hingga ke Australia Tengah, penghormatan dan keterhubungan dengan tanah air merupakan nilai inti dalam budaya orang Aborigin
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya