Usaha Memahami Tanah Air Orang Aborigin
Rabu, 22 September 2021 – 13:18 WIB

Australia Plus
Kurang dari sejam dari Melbourne, di tanah air bernama Wurundjeri, terletak taman Organ Pipes National Park.
Taman ini memiliki kolom basal menyerupai pipa organ, yang terbentuk satu juta tahun silam oleh salah satu aliran lava kuno terbesar di dunia.
Ini adalah sisi Timur dari bekas aliran lava tersebut.
Tetua Wurundjeri, Tante Di Kerr, menjelaskan perasaannya tentang tanah airnya.
Aspek kekeluargaan sangat menonjol.
"Tanah air adalah ibuku, saya ini miliknya."
Dari Snowy River hingga ke Australia Tengah, penghormatan dan keterhubungan dengan tanah air merupakan nilai inti dalam budaya orang Aborigin
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya