Usai Bom Meledak, Umar Patek Ke Jakarta
Kamis, 03 November 2011 – 02:31 WIB

Umar Patek beserta istri, Ruqayyah menjalani rekonstruksi bom Bali I di kos-kosan Kampung Melayu, Jakarta Timur, kemarin (2/11). SISILYA FOR INDOPOS
Kisah aneh dari Muksin adalah, Slamet mengaku kerap mendapat kritikan darinya. Terutama, masalah syiar agama Islam dan kegiatan ibadah yang dilakukan melalui Masjid An-Nur dekat rumahnya. Namun, Muksin tetap menggunakan masjid tersebut untuk salat. "Dia ada disini selama 13 tahunan," ungkapnya.
Menurut Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Saud Usman, kemarin Umar Patek melakukan rekonstruksi di tujuh tempat. Mulai dari Pandeglang, Lebak Kab Lebak, Condet Jakarta Timur, dua tempat di Pamulang Tangerang Selatan, Depok, dua lokasi di Kampung Melayu Jakarta Timur dan Bekasi.
Dengan fakta tersebut, bisa dipastikan jika Umar Patek paska meledaknya bom Bali selalu ke tempat itu. Namun, dia tinggal lama dan kerap berpindah-pindah untuk menghilangkan jejak. Selama berpindah, diyakini jika Umar terus memperkuat jaringannya. (dim)
JAKARTA - Fakta terkait bom Bali I kembali terungkap saat Datasemen Khusus Anti Teror 88 Mabes Polri menggelar rekonstruksi. Kali ini, rekonstruksi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung