Usai Cekcok Mulut dengan Teman, Andriansyah Disiram Air Keras, Kondisi Wajah Mengenaskan

“Saya tidak bisa melawan dan hanya bisa menahan rasa sakit, tidak ada orang yang berani menolong saya lantaran takut. Saat itu juga saya pulang ke rumah untuk mandi dan setelah itu pergi ke rumah sakit,” bebernya.
Akibat kejadian tersebut wajah korban, leher, tangan sebelah kiri, kaki sebelah kiri korban melepuh karena mengalami bekas luka siraman air keras.
Tak terima dengan kejadian tersebut mendatangi Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Palembang untuk membuat laporannya.
Atas kejadian, Ia berharap pelapor dapat bertanggung jawab karena sekarang wajah, tangan, leher, dan kaki saya mengalami luka bekas air keras dan sampai sekarang masih terasa sakit dan perih.
Terpisah, Kasubag Humas Polrestabes Palembang AKP Irene membenarkan adanya laporan tersebut. Laporan sudah diterima Unit II SPKT Polrestabes Palembang.
BACA JUGA: Mobil Boks Dimodifikasi, Ketika Dibongkar Isinya Mengejutkan, Nih Lihat
“Selanjutnya, laporan akan diserahkan ke Sat Reskrim Polrestabes Palembang guna untuk ditindaklanjuti,” tuturnya. (dey)
Seorang sopir angkot jurusan Ampera-Kertapati, Andriansyah, 29, mengalami luka bakar serius di wajah akibat disiram air keras oleh rekannya sendiri, Randi.
Redaktur & Reporter : Budi
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang
- Pegawai RSJ Provinsi Kalbar Disiram Air Keras oleh OTK, Polisi Selidiki
- Harga Ayam di Palembang Mengalami Penurunan, Ini Penyebabnya
- Eks Anggota DPRD Palembang Tusuk Mantan Istri Secara Membabi Buta
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang