Usai Divaksin Covid-19, Vladimir Putin Merasakan Sesuatu di Badannya
Senin, 29 Maret 2021 – 08:56 WIB

Vladimir Putin. Foto; AFP
Rusia mencatat 4,5 juta lebih kasus Covid-19 hingga saat ini.
Putin mengaku dirinya berharap agar Rusia dapat mencapai kekebalan kawanan (herd immunity) dan mencabut pembatasan Covid-19 pada akhir musim panas.
Kekebalan kawanan merujuk pada situasi di mana cukup banyak orang dalam populasi yang kebal terhadap infeksi sehingga secara efektif mampu menghentikan penyebaran penyakit. (Reuters/ant/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Presiden Rusia Vladimir Putin baru saja menyelesaikan tahapan vaksinasi Covid-19 dosis pertama pada Minggu (28/3)
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Seusai Bertemu Putin, Kim Jong Un: Rusia Sahabat & Sekutu Paling Jujur
- Pertama Kali dalam 24 Tahun, Vladimir Putin Kunjungi Korea Utara
- Vladimir Putin: Rusia Akan Menghalalkan Segala Cara demi Kedaulatannya!
- Kemenkes Tiba-tiba Bicara Potensi Peningkatan Kasus Covid-19
- Menteri Kesehatan Pastikan Vaksin Covid-19 Buatan Indonesia Lebih Aman
- Rusia Berduka, Putin Tetapkan 24 Maret Hari Berkabung Nasional